Kepala MAN Padangan Raih Gelar Doktor dari UIN Malang

oleh -
oleh

SUARABOJONEGORO.COM – Pada Rabo 26/7/2018 Di Aula UIN Malang, Moh.Badar melaksanakan ujian promosi Doktor program study manajemen Pendidikan Islam UIN Maulana Malik Ibrahim Malam.

Moh. Badar yang juga kepala MAN Padangan atau MAN 5 Bojonegoro berorasi selama 20 menit. Dilanjutlam dengan ujian terbuka dan menjawab semua pertanyaan dari tim penguji dengan lugas dan tegas.

Program doktoral S.3 yang diambil oleh p.badar kurang lebih di lakukan selama 5 tahun. Atau 10 semester. Dengan waktu yang cukup lama menempuh study di perlukan Kesabaran dan ketelatenan.

Adapun judul Disertasi P.badar adalah ” Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Pengembangan Madrasah Berprestasi
(Study multikasus di MAN 2 malang, MA unggulan Unggulan Amanatul ummah surabaya,MA unggulan Darul Ulum Jombang)

Dalam orasi abstrak P.badar mengangkat Betapa Madrasah sebagai penyumbang Kecerdasan Bangsa, madrasah adalah lembaga multi Baik Umum Maupun agama.
Dengan kepemimpinan yang baik Dari kepala madrasah akan membuat madrasah lebih berprestasi dan maju serta menjadi rujukan Orang tua untuk menitipkan putra putrinya di lembaga Di bawah Naungan kementerian Agama.

Setelah selesai Ujian Dewan penguji membacakan hasil Dari ujian dan dengan syah Dr.Moh.Badar di nyatakan Lulus Ujian dengan nilai Sangat Memuaskan Dan menjadi Doktor Ke 208 dari UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. (Edy/JW)

Oleh : Said Edy Wibowo

No More Posts Available.

No more pages to load.